Cara Mengatasi Generic Host For Win32 Error (svchost.exe)

Senin, 06 Juni 2011

Cara Mengatasi Generic Host For Win32 Error (svchost.exe)



Beberapa hari yang lalu saya kena “Generic Host For Win32 error” Koneksi internet pun dampak.a menjadi sering terputus-putus
saya pikir sistemnya crash. Kemudian saya lakukan perbaikan dengan memakai tune-up utilities dan takut.a virus maka saya scan HD C ( system ) dengan MC Afee anti virus . Ternyata ngga’ ada efeknya sama sekali

Akhirnya setelah Berguru di Google University ketemu solusinya dan sampai sekarang ngga’ pernah keluar lagi pesan error Generic Host For Win32
Caranya manualnya sebagai berikut :

Perhatian:
Sebelum melakukan perubahan pada registry tersebut, sebaiknya dibackup
terlebih dahulu, karena ada dampak dari perubahan registry tersebut,
seperti koneksi LAN tidak tersambung, dsb.

1. (Buka registry editor), start run ketik regedit ok (enter)

masuk ke

HKEY_LOCAL_MACHINE\System\CurrentControlSet\Services\NetBT\Parameters

klik di parameters kemudian pada kolom sebelah kanan cari TransportBindName dan klik 2x

Setelah itu kosongin parameter pada Value data dan klik OK ( ini menutup port 445 )

2. masuk ke

--> HKEY_LOCAL_MACHINE\Software\Microsoft\OLE,

klik OLE cari EnableDCOM pada kolom sebelah kanan dan klik 2x. Pada kolom parameter Value data secara default akan terisi Y, ganti Y menjadi N kemudian klik OK. (menutup PORT 135)

Tutup registry editor dan aplikasi lainnya kemudian restart

Cara yang di atas jika dipergunakan untuk jaringan lokal akan menemui beberapa kendala, soalnya port 445 dan 135 ditutup.

( mengupdate sistem windows terbaru )

Update (26/10/2009) : Update for Windows XP (KB971513)

Catatan:

Setelah itu scan dan hapus “penyakit”nya dengan MalwareByte sampai bersih

Info tambahan : kunjungi microsoft help and support tentang permasalahan Generic Host Process for Win32 Services Error

Untuk Updatenya Masukan Data disini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Thanks For Your Comment !! ^^:LC

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...